Contoh SK Tim Pengembang Kurikulum SD SMP SMA SMK ini bisa jadi sedang dicari oleh rekan-rekan sekalian dalam rangka pembentukan TIM Penyusun Kurikulum baik KTSP maupun Kurikulum 2013. Kurikulum sendiri merupakan sebuah kerangka utama dalam menjalankan pendidikan dalam satuan pendidikan. Dalam SK ini tugas tim pengembang kurikulum 2013 maupun KTSP dijelaskan secara detail, sehingga jelas tupoksinya seprti apa. Bagi rekan-rekan yang kebetulan sedang mencari SK Tim Penyusun Kurikulum, dapat mendownload melalui link yang admin bagikan pada postingan ini.
Contoh SK Tim Pengembang Kurikulum
Untuk kali ini, Kami akan membagikan secara langsung 3 model SK Tim Pengembang Kurikulum dengan jenjang yang berbeda, yakni untuk tingkat SD, SMP dan SMA/SMK. File yang kami bagikan ini berupa ms. word, sehingga rekan-rekan dapat melakukan editing sesuai dengan keinginan.
Adapun poin-poin penting dalam pembuatan SK Tim Pengembang Kurikulum :
1. Bagian Kepala SK, Tentang, pejabat yang memutuskan
2. Konsideran terdiri dari, menimbang, mengingat,
3. Diktum terdiri dari menetapkan,
4. Lampiran nama-nama panitia/Tim
Contoh SK Tim Pengembang Kurikulum SD SMP SMA SMK
Lebih lanjut silahkan download Contoh SK Tim Pengembang Kurikulum SD SMP SMA SMK melalui link berikut :
Berikutnya silahkan download :
Demikian, share seputar
Contoh SK Tim Pengembang Kurikulum SD SMP SMA SMK, semoga bermanfaat.